RANCANG BANGUN RELAY ARUS LEBIH DENGAN PEMODELAN KURVA NON STANDART INVERSE MENGGUNAKAN ARTIFICIAL NEURAL NETWORK (ANN)
ABSTRAK
Sistem Sistem proteksi harus bereaksi cepat dan selektif dan dapat diandalkan untuk kondisi pada jaringan yang salah. Jaringan membutuhkan pengaman yang lebih cepat dan selektif. Saat ini, relay arus lebih dengan kurva karakteristik inverse sangat bermanfaat untuk mengamankan gangguan akibat overload/beban lebih, karena bekerja dengan waktu tunda yang tergantung dari besarnya arus (inverse time), makin besar arus maka makin kecil waktu tundanya. Kurva karakteristik inverse relay arus lebih berdasarkan standar seringkali dapat bertumpuk tindih dengan kurva lainnya selama proses koordinasi yang disebabkan oleh kebutuhan beban pada industri. Hal ini dapat menyebabkan operasi trip yang tidak akurat. Maka diperlukan kurva karakteristik inverse non-standar yang dapat menyesuaikan dengan kebutuhan beban. Untuk dapat menghasikan kurva yang non-standard pada relay arus lebih dibutuhkan sebuah pemodelan kurva dengan menggunakan metode ANN (Artificial Neural Network) menggunakan bantuan software MATLAB dan ditujukan untuk selektif kesalahan trip dengan waktu trip yang lebih pendek sebagai karakteristik standard. Hasil yang didapatkan dari pengujian relay arus lebih dengan neural network yaitu memperoleh error paling besar 4.642% dan error paling kecil yaitu nilai 0.2% dalam proses trip relay arus lebih yang diatur.
[DOWNLOAD ABSTRACT]Kategori
D3 Teknik ElektronikaD3 Teknik Telekomunikasi
D3 Teknik Elektro Industri
D3 Teknik Informatika
D3 Teknologi Multimedia Broadcasting
D4 Teknik Elektronika
D4 Teknik Telekomunikasi
D4 Teknik Elektro Industri
D4 Teknik Informatika
D4 Teknik Mekatronika
D4 Teknik Komputer
D4 Teknik Teknologi Game
S2 Teknik Elektro
S2 Teknik Informatika dan Komputer